Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/3176
Title: PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA MADRASAH TERHADAP KINERJA GURU DI MTS. NURUL IMAN TANJUNG MORAWA
Authors: Ananda, Rizky
Keywords: Kepemimpinan, Kepala madrasah, Kinerja guru
Issue Date: 27-Aug-2024
Publisher: Fakultas Manajemen Pendidikan Islam, Universitas Islam Sumatera Utara
Series/Report no.: Uisu240396;71200214002
Abstract: PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA MADRASAH TERHADAP KINERJA GURU DI MTS. NURUL IMAN TANJUNG MORAWA RIZKY ANANDA NPM: 71200214002 Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan kepala madrasah terhadap kinerja guru di MTS. Nurul Iman Tanjung Morawa. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan survei. Teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara, angket dan dokumentasi. Sampel yang diambil adalah seluruh anggota populasi yang berjumlah 34 orang yaitu seluruh guru di MTS. Nurul Iman Tanjung Morawa termasuk di dalamnya kepala madrasah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh antara kepemimpinan kepala madrasah terhadap kinerja guru di MTS. Nurul Iman Tanjung Morawa. Hasil pengujian hipotesis berupa Uji-T menunjukkan hasil Thitung 2,971 > Ttabel 2,040, dan hasil nilai signifikansi menunjukkan 0,006 < 0,05, maka H0 ditolak dan Ha diterima, artinya terdapat pengaruh kepemimpinan kepala madrasah terhadap kinerja guru di MTS. Nurul Iman Tanjung Morawa. Kemudian besarnya pengaruh yang didapat dari nilai R Square (koefisien determinasi) sebesar 0,216 yang artinya pengaruh kepemimpinan kepala madrasah terhadap kinerja guru di MTS. Nurul Iman Tanjung Morawa sebesar 21,6% berada pada kategori rendah dari jumlah keseluruhan 100%. Kata kunci: Kepemimpinan, Kepala madrasah, Kinerja guru i
URI: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/3176
Appears in Collections:Manajemen Pendidikan Islam

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Cover, Bibliography.pdfCover, Bibliography.pdf1.37 MBAdobe PDFView/Open
Abstract.pdfAbstract.pdf193.85 kBAdobe PDFView/Open
Chapter I,II.pdfChapter I,II.pdf617.88 kBAdobe PDFView/Open
Chapter III,IV,V.pdf
  Restricted Access
Chapter III,IV,V.pdf701.72 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.