Please use this identifier to cite or link to this item:
http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/2331
Title: | PENGARUH KECERDASANAN EMOSIONAL DAN KECERDASARAN SPIRITUAL TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI UPT SAMSAT LUBUK PAKAM |
Authors: | APRILIA, NOVIA |
Keywords: | Kecerdasanan Emosional, Kecerdasaran Spiritual, Kinerja emotional intelligence, spiritual intelligence, performance |
Issue Date: | 9-Oct-2023 |
Publisher: | Fakultas Ekonomi, Universitas Islam Sumatera Utara |
Series/Report no.: | UISU230651;71190312101 |
Abstract: | ABSTRAK Novia Aprilia. 71190312101. Pengaruh Kecerdasanan Emosional Dan Kecerdasaran Spiritual Terhadap Kinerja Pegawai Di UPT Samsat Lubuk Pakam. Pembimbing I Dr. Hj. Safrida,SE.,M.Si, Pembimbing II Syafrizal,S.E.,M.M, skripsi 2023. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kecerdasanan emosional terhadap kinerja pegawai di UPT Samsat Lubuk Pakam. Untuk mengetahui kecerdasanan spiritual terhadap kinerja pegawai di UPT Samsat Lubuk Pakam. Untuk mengetahui pengaruh kecerdasanan emosional dan kecerdasanan spiritual terhadap kinerja pegawai di UPT Samsat Lubuk Pakam. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 34 orang, dimana Teknik pengambilan sampel adalah total sampling, yaitu sebanyak 34 orang pegawai, analisis data menggunakan uji-t dan uji f..Hasil penelitian diperoleh bahwa Kecerdasan Emosional sebesar 1.451 < ttabel 1.695 dengan tingkat signifikansi sebesar 0.157< 0,05 sehingga dapat disimpulkan bahwa dalam penelitian ini Kecerdasan Emosional tidak berpengaruh terhadap kinerja pegawai UPT Samsat Lubuk Pakam. Kecerdasaran Spiritual memiliki nilai thitung sebesar 3.884 > ttabel 1.695 dengan tingkat signifikansi sebesar 0.001> 0,05 sehingga dapat disimpulkan bahwa dalam penelitian ini Kecerdasaran Spiritual berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja pegawai UPT Samsat Lubuk Pakam. Hasil pengujian signifikansi simultan (uji-F) pada tabel di atas dapat dilihat bahwa nilai Fhitung sebesar 9.431 > Ftabel 3.30 dengan tingkat signifikansi sebesar 0,001 < 0,05 sehingga dapat disimpulkan bahwa dalam penelitian ini secara simultan Kecerdasan Emosional dan Kecerdasaran Spiritual berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai UPT Samsat Lubuk Pakam. Kata Kunci: Kecerdasanan Emosional, Kecerdasaran Spiritual, KinerjaABSTRACT Novia Aprilia. 71190312101. The influence of emotional intelligence and spiritual intelligence on employee performance at UPT Samsat Lubuk Pakam. Mentor I Dr. Hj. Safrida,S.E.,M.Si, Mentor II Syafrizal,S.E.,M.M, 2023 thesis. The purpose of this study was to determine the effect of emotional intelligence on employee performance at UPT Samsat Lubuk Pakam. To find out spiritual intelligence on employee performance at UPT Samsat Lubuk Pakam. To determine the influence of emotional intelligence and spiritual intelligence on employee performance at UPT Samsat Lubuk Pakam. The type of research used in this study is quantitative. The population in this study was 34 people, where the sampling technique was total sampling, which was 34 employees, data analysis using t-test and f. test. The results of the study obtained that Emotional Intelligence amounted to 1,451 < ttable 1,695 with a significance level of 0.157< 0.05 so that it can be concluded that in this study Emotional Intelligence does not affect the performance of UPT Samsat Lubuk Pakam employees. Spiritual Intelligence has a calculated value of 3,884 > table 1,695 with a significance level of 0.001> 0.05 so it can be concluded that in this study Spiritual Intelligence has a significant positive effect on the performance of UPT Samsat Lubuk Pakam employees. The results of simultaneous significance testing (F-test) in the table above can be seen that the Fcalculate value is 9,431 > Ftable 3.30 with a significance level of 0.001 < 0.05 so that it can be concluded that in this study simultaneously Emotional Intelligence and Spiritual Intelligence have a positive and significant effect on the performance of UPT Samsat Lubuk Pakam employees Keywords: emotional intelligence, spiritual intelligence, performance |
URI: | http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/2331 |
Appears in Collections: | Manajemen |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
Cover,Bibliography.pdf | Cover, Bibliography | 561.28 kB | Adobe PDF | View/Open |
Abstract.pdf | Abstract | 9.45 kB | Adobe PDF | View/Open |
Chapter I,II.pdf | Chapter I,II | 281.29 kB | Adobe PDF | View/Open |
Chapter III,IV,V,VI.pdf Restricted Access | Chapter III,IV,V,VI | 537.24 kB | Adobe PDF | View/Open Request a copy |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.