Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/3853
Title: ANALISA KEAUSAN MATA PAHAT INSERT KARBIDA TIDAK BERLAPIS DCMT 070408 TERHADAP BENDA KERJA BAJA AISI 1045 DENGAN VARIASI KEDALAMAN POTONG PADA PROSES CNC TURNING
Authors: SAPUTRA, MHD TRI AGUS
Keywords: Kata Kunci : DCMT, CNC, Keausan Mata pahat
Issue Date: 9-Sep-2024
Publisher: FAKULTAS TEKNIK, UNIVERSITAS ISLAM SUMATERA UTARA
Series/Report no.: Uisu240895;71190911010
Abstract: ABSTRAK Mata pahat adalah salah satu hal terpenting dalam pembuatan komponen mesin,dalam proses pembubutan mata pahat berperan penting dalam mengatur tingkat kepresisian suatu benda,maupun hasil akhir dalam proses pembubutan.oleh karena itu tingakat keausan mata pahat harus sering dikontrol dalam proses pembubutan terkhusus untuk pembubutan sekala besar.masa pakai mata pahat harus disesuaikan dengan batas pemakaian kecepatan potong,gerakan pemakanan,dan tingkat kekerasan suatau material,jika dalam proses pembubutan menggunakan parameter diluar batas kemampuan pahat,akan membuat pahat mengalami keausan lebih cepat,hasil yang kurang baik,dan bisa juga merusak benda kerja. Dalam penelitian ini benda kerja yang digunakan yaitu Baja AISI 1045. Pahat potong yang digunakan Insert Karbida Uncoat DCMT 070408 . Kemudian dilakukan di lakukan proses pembubutan dengan memvariasikan kedalaman pemotongan diantaranya 12 mm, 9 mm, 6 mm, 3 mm,dengan kecepatan potong 150 m/min dengan gerak pemakanan 0,15 mm/rev dan akan dianlisa keausan mata pahat,kecepatan penghasil geram dan waktu permesinan. Dari hasil penelitian ini didapati hasil keausan terbesar dengan menggunakan kedalaman 12 mm,kecepatan penghasil geram 270 cm/min dalam waktu 47 menit dengan keausan sebesar 0.011 mm. dan untuk hasil keausan terkecil dengan menggunakan kedalaman 3 mm,kecepatan penghasil geram 67,5 cm/min dalam waktu 15 menit dengan keausan sebesar 0.002 mm Kata Kunci : DCMT, CNC, Keausan Mata pahat
URI: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/3853
Appears in Collections:Teknik Mesin

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Cover, Bibliography.pdfCover, Bibliography.pdf1.32 MBAdobe PDFView/Open
Abstract.pdfAbstract.pdf10.39 kBAdobe PDFView/Open
Chapter I,II.pdfChapter I,II.pdf804.82 kBAdobe PDFView/Open
Chapter III,IV,V.pdf
  Restricted Access
Chapter III,IV,V.pdf680.93 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.