Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/1975
Title: engaruh Latar Belakang Pendidikan Dan Pengalaman Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Di PT. Indomarco Medan
Authors: Ananda, Wahyu
Keywords: Latar Belakang Pendidikan, Pengalaman kerja dan Kinerja karyawan
Educational Background, Work Experience and Employee Performance
Issue Date: 20-Feb-2023
Publisher: Fakultas Ekonomi, Universitas Islam Sumatera Utara
Series/Report no.: UISU230327;
Abstract: ABSTRAK Wahyu Ananda, NPM : 71180312112 Judul : Pengaruh Latar Belakang Pendidikan Dan Pengalaman Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Di PT. Indomarco Medan. Dibimbing oleh : Syafrizal.S.E.,M.M Sebagai Pembimbing I, dan Nur Augus Fahmi.,S.E.,M.Cs Sebagai Pembimbing II, Skripsi : 2022 PT. Indomarco Medan adalah sebuah perusahaan yang berkegiatan di bidang jual beli barang. Untuk mewujudkan hal tersebut dibutuhkan kinerja karyawan untuk mempengaruhi keberhasilan perusahaan serta mewujudkan tujuan yang ingin dicapai. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah latar belakang pendidikan dan pengalaman kerja berpengaruh terhadap kinerja karyawan PT. Indomarco Medan. Jenis penelitian ini menggunakan metode kuantitaif dengan menggunakan model perhitungan sampel Slovin, sumber data yang digunakan pada penelitian ini yaitu data primer dengan yang diperoleh melalui penyebaran kuesioner kepada karyawan PT. Indomarco Medan yang menjadi sampel penelitian. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis linear berganda. Metode analisis yang digunakan yaitu uji instrument, uji asumsi klasik, uji hipotesis, dan uji regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variable latar belakang pendidikan berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan PT. Indomarco Medan ini dapat dilihat dari hasil uji t yaitu t-hitung X1 (3.759) > t-tabel (2.009) dan p-value (0.000) <0.05. Pengalaman kerja juga berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT. Indomarco Medan ini dapat dilihat dari hasil uji t yaitu bahwa t-hitung X2 (2.886) > t-tabel (2.009) dan p-value (0.006) <0.05. Serta latar belakang pendidikan dan Pengalaman kerja juga berpengaruh signifikan terhadap terhadap kinerja karyawan pada PT. Indomarco Medan yang dapat dilihat dari hasil uji F yaitu F hitung: (12.974) > F-tabel: (3.18) dengan nilai probabilitas signifikansi sebesar 0,000. Kata Kunci : Latar Belakang Pendidikan, Pengalaman kerja dan Kinerja karyawan.ii ABSTRAC Wahyu Ananda, NPM : 71180312112 Title : Effect of Educational Background and Work Experience on Employee Performance at PT. Indomarco Medan. Supervised by : Syafrizal.S.E.,M.M as Supervisor I, and Nur Augus Fahmi.,S.E.,M.Cs as Supervisor II, Thesis : 2022 PT. Indomarco Medan is a company engaged in the sale and purchase of goods. To realize this, employee performance is needed to influence the success of the company and realize the goals to be achieved. The purpose of this study was to determine whether educational background and work experience affect the performance of employees of PT. Indomarco Medan. This type of research uses quantitative methods using the Slovin sample calculation model, the source of data used in this study is primary data obtained through distributing questionnaires to employees of PT. Indomarco Medan as the research sample. The data analysis technique used is multiple linear analysis. The analytical method used is instrument test, classical assumption test, hypothesis test, and multiple linear regression test. The results of this study indicate that the educational background variable has a significant effect on the performance of employees of PT. Indomarco Medan result uji t is t-hitung X1 (3.759) > t-tabel (2.009) dan p-value (0.000) <0.05. Work experience also has a significant effect on employee performance at PT. Indomarco Medan result uji t is t-hitung X2 (2.886) > t-tabel (2.009) dan p-value (0.006) <0.05. And educational background and work experience also have a significant effect on employee performance at PT. Indomarco Medan and result uji f is F count: (12.974) > F-tabel: (3.18) with a significance probability value of 0,000. . Keywords: Educational Background, Work Experience and Employee Performance.
URI: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/1975
Appears in Collections:Manajemen

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Cover, Bibliography.pdfCover, Bibliography973.35 kBAdobe PDFView/Open
Abstract.pdfAbstract109.17 kBAdobe PDFView/Open
Chapter I,II.pdfChapter I,II547.08 kBAdobe PDFView/Open
Chapter III,IV,V.pdf
  Restricted Access
Chapter III,IV,V704.96 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.