Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/1174
Title: PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN STRESS KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI PT.BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) TBK KANTOR CABANG MEDAN
Authors: TRISTANTO, ERIK
Keywords: Leadership Style, Work Stress, Performance
Gaya Kepemimpinan, Stress Kerja, Kinerja
Issue Date: 7-Sep-2022
Publisher: Fakultas Ekonomi, Universitas Islam Sumatera Utara
Series/Report no.: UISU220040;
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh gaya kepemimpinan dan stress kerja terhadap kinerja pegawai PT. Bank Tabungan Negara Kantor Cabang Medan. Sampel penelitian ini adalah 48 orang pegawai PT. Bank Tabungan Negara Kantor Cabang Medan dengan menggunakan metode random sampling. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif dan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa gaya kepemimpinan dan stress kerja secara bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan PT Bank Tabungan Negara Kantor Cabang Medan. Dari hasil analisis koefisien determinan diperoleh nilai R Adjusted Square (R2 ) sebesar 0.591 berarti hal ini berarti 59,1% variabel kinerja dapat dijelaskan oleh variabel gaya kepemimpinan dan variabel stress kerja sedangkan sisanya sebesar 41,9% dapat dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini
URI: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/1174
Appears in Collections:Manajemen

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Cover, Bibliography.pdfCover, Bibliography607.96 kBAdobe PDFView/Open
Abstract.pdfAbstract108.74 kBAdobe PDFView/Open
Chapter I.pdfChapter I250.09 kBAdobe PDFView/Open
Chapter II, III, IV, V, VI.pdf
  Restricted Access
Chapter II, III, IV, V, VI731.18 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.