Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/4182
Title: IMPLEMENTASI ALGORITMA SUPPORT VECTOR MACHINE (SVM) PADA KLASIFIKASI BIAYA SUMBANGAN PEMBINAAN PENDIDIKAN (SPP) SISWA SMA N1 NA IX-X AEK KOTA BATU LABUHAN BATU UTARA
Authors: TRIWATI, INDAH
Keywords: Aplikasi Klasifikasi Pembayaran SPP, UML, Visual Studio code, Support Vector Machine (SVM)
Issue Date: 3-Feb-2025
Series/Report no.: Uisu250226;71200915015
Abstract: ABSTRAK Perkembangan teknologi membawa banyak keuntungan dan kemudahan bagi pekerjaan dan aktivitas manusia terutama pada sekolah, Salah satu yaitu dalam Pengelolaan Sumbangan Pembinaan Pendidikan (SPP). Perhitungan dan penginputan data dan biaya SPP pada sekolah ini masih dilakukan secara manual membutuhkan waktu yang lebih lama dalam menghasilkan informasi yang dibutuhkan serta resiko terjadinya kesalahan akan lebih besar. Berdasarkan hal tersebut, diperlukan suatu penelitian yang menghasilkan sebuah sistem terkomputerisasi yang mampu mempermudah petugas ketika melakukan pengelolaan data klasifikasi pembayaran SPP secara lebih efektif dan efisien.Dalam pembuatan sistem ini perancangan sistem menggunakan Unified Modeling Language (UML), untuk software yang digunakan untuk membangun aplikasi klasifikasi pembayaran SPP menggunakan Visual Studio Code menggunakan bahasa PHP, Javasccript dan database menggunakan MySQL. Berdasarkan dari hasil penelitian analisis data yang dilakukan penulis dalam klasifikasi pembayaran SPP pada sekolah menggunakan perhitungan Algoritma Support Vector Machine (SVM) diharapkan dapat menghasilkan Sistem yang dapat dimanfaatkan untuk membantu perhitungan klasifikasi pembayaran SPP pada sekolah dapat dilakukan secara komputerisasi agar mencapai hasil yang akurat dan efesien berdasarkan pendapatan gaji orang tua. Dengan adanya aplikasi klasifikasi pembayaran SPP maka bagian keuangan serta siswa akan dapat dengan mudah mengetahui berapa besar tagihan SPP yang harus dibayar siswa dari hasil perhitungan menggunakan Algoritma Support Vector Machine (SVM). Kata kunci: Aplikasi Klasifikasi Pembayaran SPP, UML, Visual Studio code, Support Vector Machine (SVM)
URI: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/4182
Appears in Collections:Teknik Informatika

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Cover, Bibliography.pdfCover, Bibliography.pdf3.2 MBAdobe PDFView/Open
Abstract.pdfAbstract.pdf43.56 kBAdobe PDFView/Open
Chapter I,II.pdfChapter I,II.pdf906.58 kBAdobe PDFView/Open
Chapter III,IV,V.pdf
  Restricted Access
Chapter III,IV,V.pdf2.32 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.