Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/3969
Title: PE N G A R U H C U R A H H U J A N D A N H A R I H U J A N T E R H A D A P P R O D U K S I TANAMAN PADI (Oryza sativa) SERTA BAHAN ORGANIK KECAMATAN BERINGIN KABUPATEN DELI SERDANG PROVINSI SUMATERA UTARA
Authors: SANDI, ADE KURNIA
Keywords: Padi, Produksi, Luas Tanam, Luas Panen.
Rice, Production, Planted Area, Harvested Area.
Issue Date: 30-Jan-2025
Series/Report no.: Uisu250071;71200713020
Abstract: RINGKASAN Penelitian ini dilaksanakan mulai Febuari 2024. Lokasi penelitian di Kecamatan Beringin, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara. Di bimbing oleh ibu Prof. Dr. Ir. Nurhayati, M.P. selaku Ketua Pembimbing dan ibu Dr. Ir. Noverina Chaniago, M.P. selaku Anggota dari komisi pembimbing Skripsi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh perubahan iklim pada tahun 2020-2023 terhadap produksi padi di Kecamatan, Beringin, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera utara. Tidak ada korelasi yang nyata antara curah hujan dan hari hujan terhadap produksi padi di Kecamatan Beringin. Hal ini dikarenakan seluruh lahan sawah pada Kecamatan Beringin memiliki sistem pengairan irigasi teknis, sehingga kebutuhan tanaman padi tidak bergantung kepada curah hujan. Hasil penenelitian menunjukkan bahwa faktor curah hujan dan hari hujan tidak berpengaruh terhadap Produksi padi di Kecamatan Beringin, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera utara. Pada tahun 2021 menunjukkan perbedaan yang nyata dengan 2020, 2022 dan 2023. 2021 menunjukkan Produksi tertinggi dibandingkan dengan 2020, 2022 dan 2023. Hal ini dikarenakan 2021 memiliki luas panen yang lebih besar dibandingkan dengan luas lahan 2020, 2022 dan 2023. Sedangkan 2021 produksi tertinggi dibanding dengan 2020, 2022 dan 2023. Kata kunci : Padi, Produksi, Luas Tanam, Luas Panen.
URI: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/3969
Appears in Collections:Agroteknologi

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Cover, Bibliography.pdfCover, Bibliography.pdf766.88 kBAdobe PDFView/Open
Abstract.pdfAbstract.pdf198.82 kBAdobe PDFView/Open
Chapter I,II.pdfChapter I,II.pdf510.09 kBAdobe PDFView/Open
Chapter III,IV,V.pdf
  Restricted Access
Chapter III,IV,V.pdf590.04 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.