Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/255
Title: ANALISA PENGAKU (STIFFENER) PADA BALOK BAJA IWF AKIBAT TORSIONAL BUCKLING (STUDI LITERATUR)
Authors: SIREGAR, DINA SARTIKA
Keywords: Profil IWF,tekuk lokal (flens dan web), tekuk torsi lateral, Stiffener
Issue Date: 3-Oct-2019
Publisher: Fakultas Teknik, Universitas Islam Sumatera Utara
Series/Report no.: 7115090013;7115090013
Abstract: ABSTRAK Tekuk (buckling) dalah masalah yang paling rentan terjadi pada konstruksi baja yang menggunakan profil IWF yang bentuk geometrisnya cukup tipis. Sehingga suatu struktur yang menggunakan profil IWF harus benar-benar diperhitungkan bahaya tekuk, baik tekuk lokal (flens dan web) maupun tekuk torsi lateral (lateral torsional buckling) . Selain faktor kemanan, perencanaan struktur dibidang teknik sipil juga harus ekonomis dalam pelaksanaannya. Pada tugas akhir ini akan menganalisa dua profil balok IWF terhadap tekuk dengan panjang bentang dan pembebanan yang sama dengan metode LRFD dan berdasarkan SNI 03-1729-2002. Profil yang digunakan yaitu IWF 400×400×13×21 dan IWF 350×350×12×19. Dari hasil analisa kedua profil memenuhi kriteria sebagai balok dengan pengaku (Stiffener). Profil IWF 400.400.13.21 dapat digunakan sebagai balok crane dengan pengaku (b_s=130 mm; t_s=11 mm) Sedangkan profil IWF 350.350.12.19 dapat digunakan sebagai balok crane dengan pengaku (b_s=120 mm; t_s=10 mm). Kunci: Profil IWF,tekuk lokal (flens dan web), tekuk torsi lateral, Stiffener
URI: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/255
Appears in Collections:Teknik Sipil

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
DINA SARTIKA SIREGAR.pdf262.67 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.