Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/1584
Title: GAMBARAN POLA PENCEGAHAN DAN PENGOBATAN COVID 19 PADA MASYARAKAT DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SUKARAMAI MEDAN TAHUN 2021
Authors: BATUBARA, ANANDA ANNISA FITRI
Keywords: Prevention patterns; treatment patterns; Covid-19
Pola Pencegahan; Pola Pengobatan; Covid-19
Issue Date: 28-Dec-2022
Publisher: Fakultas Kedokteran, Universitas Islam Sumatera Utara
Series/Report no.: UISU220440;
Abstract: Latar Belakang : Pada awal 2020, dunia dikejutkan dengan mewabahnya pneumonia baru yang bermula dari Wuhan yang kemudian menyebar dengan cepat ke lebih dari 190 negara. Wabah ini diberi nama Coronavirus Disease 2019 (Covid- 19) yang disebabkan oleh Severe Acute Respiratory Syndrome Coronavirus-2 (SARS-CoV-2). Di Indonesia melaporkan kasus Covid-19 pertama pada tanggal 2 Maret 2020. Sejak saat itu, kasus terus meningkat dan menyebar dengan cepat di seluruh wilayah Indonesia. Tujuan : Mengidentifikasi gambaran pola pencegahan dan pengobatan COVID-19 pada masyarakat di wilayah kerja Puskesmas Sukaramai. Metode : Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan rancangan cross sectional. Hasil : Berdasarkan hasil penelitian ini dapat dilihat sebanyak 40 orang (75.5%) mencegah penularan COVID-19 dan 13 orang (24,5%) tidak memiliki perilaku mencegah COVID-19. Sebanyak 21 orang (39,6%) mengonsumsi obat diluar resep dokter selama masa isolasi dan 32 orang (60,4%) tidak mengonsumsi obat diluar resep dokter. Selain obat, 32 orang (60,4%) mengonsumsi suplemen vitamin c, 61 orang (30,2%) mengonsumsi suplemen vitamin d, 1 orang (1,9%) mengonsumsi suplemen vitamin e, dan 2 orang (3,8%) mengonsumi suplemen zink.
URI: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/1584
Appears in Collections:Pendidikan Kedokteran

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Cover, Bibliography.pdfCover, Bibliography1.63 MBAdobe PDFView/Open
Abstract.pdfAbstract131.4 kBAdobe PDFView/Open
Chapter I, II.pdfChapter I, II303.83 kBAdobe PDFView/Open
Chapter III, IV, V.pdf
  Restricted Access
Chapter III, IV, V408.81 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.