Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/1489
Title: PENGARUH CURRENT RATIO DAN DEBT TO EQUITY RATIO TERHADAP RETURN ON EQUITY PADA PT. ANEKA GAS INDUSTRI TBK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA
Authors: KHARISMA, AYU
Keywords: Current Ratio, Debt To Equity Ratio, Return On Equity
Current Ratio, Debt To Equity Ratio, Return On Equity
Issue Date: 20-Dec-2022
Publisher: Fakultas Ekonomi, Universitas Islam Sumatera Utara
Series/Report no.: UISU220346;
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh Current Ratio dan Debt To Equity Ratio tarhadap Return On Equity pada PT. Aneka Gas Industri Tbk yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Pendekatan yang dilakukan pada penelitian ini adalah pendekatan asosiatif. Populasi dalam penelitian ini adalah anak perusahaan pada PT. Aneka Gas Industri Tbk yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. sample yang diambil menggunakan metode Purposive Sampling, sehingga diperoleh 3 anak perusahaan sebagai sample. Dan menggunakan metobe analisis regresi linier berganda, uji asumsi klasik, uji t (uji parsial), uji F (uji simultan), dan koefisien determinasi dengan bantuan Softwere SPSS 16 ( Statistical Product And Service Solution ). Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa secara parsial Current Ratio tidak berpengaruh signifikan terhadap Return On Equity pada PT. Aneka Gas Industri Tbk yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. secara parsial Debt To Equity Ratio tidak berpengaruh signifikan terhadap Return On Equity pada PT. Aneka Gas Industri Tbk yang Terdaftar di Bursa Efek Indonsia. Secara simultan hasil yang di dapat pada penelitian ini ialah variable Current Ratio dan Debt To Equity Ratio tidak berpengaruh terhadap Return On Equity pada PT. Aneka Gas Industri Tbk yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia.
URI: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/1489
Appears in Collections:Manajemen

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Cover, Bibliography.pdfCover, Bibliography347.23 kBAdobe PDFView/Open
Abstract.pdfAbstract95.18 kBAdobe PDFView/Open
Chapter I, II.pdfChapter I, II627.55 kBAdobe PDFView/Open
Chapter III, IV, V, VI.pdf
  Restricted Access
Chapter III, IV, V, VI781.78 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.