Please use this identifier to cite or link to this item:
http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/1059
Title: | ISOLASI DAN UJI PENGHAMBATAN JAMUR ENDOFIT PENYAKIT GUGUR DAUN (Pestalotiopsis sp.) PADA TANAMAN KARET (Hevea brasiliensis Muell. Arg.) |
Authors: | AZIZZAN, MUHAMMAD |
Keywords: | Endophytic Fungus, Pestalotiopsis sp Jamur Endofit, Jamur Pestalotiopsis sp |
Issue Date: | 14-Jan-2022 |
Publisher: | Fakultas Pertanian, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara |
Series/Report no.: | UISU210376; |
Abstract: | Penelitian ini telah dilaksanakan di Balai Penelitian Sungai Putih, Pusat Penilitian Karet, Kec. Galang, Kab. Deli Serdang Sumatera Utara, Provinsi Sumatera Utara.. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Desember 2020 s/d April 2021. Penelitian ini dibimbing oleh Bapak Prof. Dr. Ir Usman Nasution sebagai Ketua Pembimbing dan Ibu Dr. Syamsafitri, SP MP. sebagai Anggota Pembimbing. Tujuan dari penelitian untuk mendapatkan isolat jamur endofit dari tanaman karet, untuk mengetahui kemampuan daya hambat endofit terhadap penyakit gugur daun (Pestalotiopsis Sp.). Penelitian menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAl) Non Faktorial dengan perlakuan penggunaan jamur endofit dengan 6 taraf perlakuan yaitu kontrol (E0), isolat 1 dari Sungai Putih, SP0 (E1), isolat 2 dari Sungai Putih afdeling 2, SP 1.2 (E2), isolat 3 dari Sungai Putih, SP4 (E3), isolat 4 dari Sungai Putih, SP5 (E4), isolat 5 dari Sungai Putih afdeling 2, SP 3.2 (E5). Parameter yang diamati adalah Pengamatan jamur Pestalotiopsis sp. dan jamur endofit, persentase daya hambat luas jamur Pestalotiopsis sp., Uji senyawa volatil jamur Endofit Terhadap Pestalotiopsis sp. secara In Vitro, Uji Patogenesitas biji sawi Terhadap Jamur Endofit Terpilih, Hasil analisis statistik menunjukkan jamur endofit secara nyata mampu menghambat perkembangan luas jamur Pestalotiopsis sp. Isolat E2 dan E5 jamur endofit dari sungai putih afdeling 2 menghasilkan daya hambat yang lebih baik dari pada isolat lainnya. Secara umum benih sawi putih dengan perendaman larutan jamur endofit menghasilkan persentase pertumbuhan yang lebih kecil dari pada kontrol. Isolat jamur endofit perlakuan E3 mampu meningkatkan tinggi tanaman dan walaupun memiliki panjang akar tanaman sawi putih yang lebih pendek dari kontrol. |
URI: | http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/1059 |
Appears in Collections: | Pendidikan Matematika |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
Cover, Bibliography.pdf | Cover, Bibliography | 269.59 kB | Adobe PDF | View/Open |
Abstract.pdf | Abstract | 15.56 kB | Adobe PDF | View/Open |
Chapter I.pdf | Chapter I | 57.74 kB | Adobe PDF | View/Open |
Chapter II, III, IV, V.pdf Restricted Access | Chapter II, III, IV, V | 289.83 kB | Adobe PDF | View/Open Request a copy |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.