Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/1422
Title: TINGKAT EFIKASI MAHASISWA - MAHASISWI FK UISU UNTUK TIDAK TERINFEKSI COVID-19 SETELAH VAKSINASI
Authors: AFRILANATASA, AFRILANATASA
Keywords: COVID-19, Efficacy, Vaccination
Efikasi, Vaksinasi COVID-19
Issue Date: 29-Nov-2022
Publisher: Fakultas Kedokteran, Universitas Islam Sumatera Utara
Series/Report no.: UISU220279;
Abstract: Latar Belakang : Pandemi Coronavirus Disease -19 (COVID-19) telah mewabah di Indonesia semenjak maret 2020 ditandai dengan kasus pertama di Kota Bogor. Salah satu tindakan yang diambil oleh pemerintah dengan menyediakan vaksin COVID-19. Pada survey awal pada mahasiswa – mahasiswi mempunyai permasalahan dengan efikasi tidak terjadinya infeksi setelah vaksinasi. Tujuan : Untuk mengetahui tingkat efikais mahasiswa – mahasiswi FK UISU untuk tidak terinfeksi COVID-19 setelah vaksinasi. Metode : Jenis penelitian yang digunakan adalah bersifat deskriptif dengan metode study cross-sectional. Hasil : Seluruh responden dengan jumlah 80 responden yaitu 56 orang perempuan (70%) dan 24 orang laki – laki (30%) dengan frekuensi riwayat efikasi tinggi dengan jumlah 42 orang (52,5%), efikasi sedang dengan jumlah 33 orang (41,2%) dan efikasi rendah dengan jumlah 5 orang (6,3%). Kesimpulan : Berdasarkan hasil penelitian ini dapat gambaran pada efikasi tinggi dengan jumlah 42 orang, dimana perempuan 31 orang (73.8%) dan laki – laki 11 orang (26,2%). Dengan kata lain pada sampel laki – laki 11 orang dari jumlah sampel 24 orang (45,8%) dan perempuan 31 orang dari jumlah sampel 56 orang (55,3%). Pada tingkat efikasi sedang sampel pada laki – laki 9 orang (37,5%) dan sampel pada perempuan 24 orang (57,1%) dan pada tingkat efikasi rendah sampel pada laki – laki 4 orang (16,6%) dan sampel pada perempuan 1 orang (1,78%).
URI: http://repository.uisu.ac.id/handle/123456789/1422
Appears in Collections:Pendidikan Kedokteran

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Cover, Bibliography.pdfCover, Bibliography5.02 MBAdobe PDFView/Open
Abstract.pdfAbstract122.09 kBAdobe PDFView/Open
Chapter I, II.pdfChapter I, II364.77 kBAdobe PDFView/Open
Chapter III, IV, V.pdf
  Restricted Access
Chapter III, IV, V148.22 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.